Surah Al-'Alaq Ayat 9

اَرَاَيْتَ الَّذِيْ يَنْهٰىۙ

Bagaimana pendapatmu tentang orang yang melarang, - [Al-'Alaq : 9]

Tafsir Jalalayn

Jalal ad-Din al-Mahalli and Jalal ad-Din as-Suyuti
(Bagaimana pendapatmu) lafal Ara-ayta dan dua lafal lainnya yang sama nanti mengandung makna Ta'ajjub (tentang orang yang melarang) yang dimaksud adalah Abu Jahal.