Surah Al-Inshiqaq Ayat 9

وَّيَنْقَلِبُ اِلٰٓى اَهْلِهٖ مَسْرُوْرًاۗ

dan dia akan kembali kepada kaumnya (yang sama-sama beriman) dengan gembira. - [Al-Inshiqaq : 9]

Tafsir Jalalayn

Jalal ad-Din al-Mahalli and Jalal ad-Din as-Suyuti
(Dan dia akan kembali kepada kaumnya) di dalam surga (dengan gembira) karena mendapatkan ampunan-Nya.