Surah Al-Qiyamah Ayat 29

وَالْتَفَّتِ السَّاقُ بِالسَّاقِۙ

dan bertaut betis (kiri) dan betis (kanan), - [Al-Qiyamah : 29]

Tafsir Jalalayn

Jalal ad-Din al-Mahalli and Jalal ad-Din as-Suyuti
(Dan bertaut betis dengan betis) betis kanan dan betis kirinya bertaut ketika ia mati. Atau makna yang dimaksud ialah saling bertaut antara sakit berpisah dengan dunia dan sakit menghadapi akhirat di dalam dirinya.