Surah At-Tur Ayat 10

وَّتَسِيْرُ الْجِبَالُ سَيْرًاۗ

dan gunung benar-benar berjalan. - [At-Tur : 10]

Tafsir Jalalayn

Jalal ad-Din al-Mahalli and Jalal ad-Din as-Suyuti
(Dan gunung-gunung benar-benar berjalan) maksudnya, menjadi debu yang beterbangan, demikian itu adalah hari kiamat.