Kami berkata: "janganlah kamu takut, sesungguhnya kamulah yang paling unggul (menang). - [Ta Ha : 68]
Tafsir Jalalayn
Jalal ad-Din al-Mahalli and Jalal ad-Din as-Suyuti (Kami berkata) kepada Musa, ("Janganlah kamu takut, sesungguhnya kamulah yang paling unggul) kamulah yang akan mengungguli mereka.